Peringatan Hari Disabilitas Internasional Tahun 2019 dengan tema "Indonesia Inklusi Disabilitas Unggul" merupakan ajang pembuktian bersama bahwa kita bisa bersama-sama bekerja untuk kemajuan Indonesia dengan melibatkan penyandang disabilitas secara aktif di semua aspek kehidupan dan selaras dengan agenda implementasi SDG's 2016-2030 yang mengarah pada perwujudan masyarakat inklusif dengan slogan "No One Left Behind". Dimeriahkan kegiatan City Tour DMI-Jalan Santai-Pemeriksaan Kesehatan Gratis-Pentas Seni Disabilitas-Pameran Hasil Karya Disabilitas.????????????????????
#DinsosLumajang
#PPDILumajang
#HDI2019